SR014 Bisa Mulai Dipesan Hari Ini, Ini Dia Beberapa Hal yang Penting Diketahui Sebelum Investasi
Kementerian Keuangan melalui Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) mulai menawarkan salah satu surat utang negara berjenis sukuk ritel seri SR014 hari ini, Jumat 26 Februari 2021.
Penerbitan SR014 ini nantinya akan dimanfaatkan untuk pembiayaan...
7 Kesalahan Memilih Reksa Dana yang Berujung Tujuan Finansial Tak Tercapai
Sudahkah kamu menyisihkan penghasilanmu bulan ini di pos investasi? Instrumen investasi apa sih yang kamu pilih? Apakah kamu memilih reksa dana, saham, atau yang lain?
Kalau kamu belum investasi pasti ada rasa ingin investasi juga ya, mungkin karena melihat ajakan...
Ikut Investasi Obligasi di ORI019 Yuk! Begini Caranya!
Pemerintah kembali menawarkan salah satu seri surat utang negara, berseri ORI019, kepada masyarakat yang ingin investasi obligasi dengan relatif aman.
Sekilas Mengenai Obligasi Negara
Obligasi negara merupakan salah satu bentuk instrumen surat utang yang...
Tip Investasi Terbaik untuk Tahun 2021
Apa rekomendasi investasi paling menguntungkan di tahun 2021? Apa saja tip investasi terbaik di tahun 2021, agar bisa mendapatkan untung maksimal?
Kalau begini pertanyaannya, jawabannya mudah saja kok. Nggak pakai berpikir terlalu panjang.
Tip investasi terbaik untuk...
Mau Belajar Finansial? Mulailah dari 4 Kelas Online Dasar Wajib Ini!
Awal tahun begini adalah saat yang tepat untuk membuat rencana agar keuanganmu lebih baik ke depannya. Istilahnya: a fresh jump-restart. So, mulai dari mana? Mau mulai belajar finansial dulu? Ada beberapa kelas basic alias dasar yang bisa kamu ikuti di seri kelas finansial...
Ini Dia 5 Produk Investasi yang Cocok untuk PNS
Buat PNS, produk investasi apa ya yang paling cocok?
Tunggu, memangnya PNS harus investasi? Hmmm, mengingat betapa banyak kebutuhan kita ke depannya, iya, sangat disarankan agar PNS berinvestasi. Kita semua memang perlu berinvestasi, karena tanpa investasi, rasanya akan...
5 Cara Menumbuhkan Aset Aktif untuk Mencapai Kebebasan Finansial Lebih Cepat
Menumbuhkan aset aktif bisa jadi merupakan satu cara untuk kita bisa meraih kebebasan finansial lebih cepat. Ada beberapa jenis aset aktif yang bisa kita manfaatkan untuk tujuan ini, mulai dari surat berharga, properti, hingga bisnis.
Pastinya hal ini juga menjadi salah...
3 Alasan Pentingnya Berinvestasi bagi ASN yang Paling Utama
Sebagai PNS, pastinya sudah ada benefit jaminan pensiun yang dimiliki, pun berbagai tunjangan lain yang diberikan bersama gaji pokok. Namun, masalahnya, apakah yakin jumlah jaminan pensiun yang diberikan benar-benar bisa memungkinkan kita untuk menjalani masa pensiun...
5 Kesalahan Investasi yang Sering Terjadi Hingga Tujuan Keuangan Pun Sulit Tercapai
Kita sudah tahu, bahwa investasi merupakan kendaraan yang akan mengantar kita untuk mencapai tujuan finansial. Ya, kurang lebih seperti mobil yang kita miliki, atau si babang ojek online yang kalau dipanggil selalu bertanya balik, sudah sesuai aplikasi ya? Namun, ibarat...
Memilih Produk Investasi yang Bisa Melayani Tujuan Finansial
Produk investasi apa ya yang bagus?
Mungkin pertanyaan itulah yang ada di pikiran kamu, manakala kamu hendak memulai investasimu.
Ya, berinvestasi merupakan salah satu cara untuk mewujudkan tujuan keuangan yang bisa dibilang paling strategis, di samping menghasilkan...