Pamer Tas 20 Juta atau Barang Mewah Lain, Pastikan Sudah Punya 5 Hal Ini
Jaket 33 juta, ikat pinggang 25 juta, jam tangan 21 juta, sepatu 13 juta, dan tas 20 juta? Boleh saja dipamerin. Iya dong, kan punya sendiri ini. Kalau punya barang mewah, ya bolehlah dipamerin. Nggak semua orang punya kan? Zaman media sosial begini, bebas.
Tapi awas,...
Articles Asuransi Asuransi Jiwa Asuransi Kesehatan Asuransi Umum Cash Flow Dana Pendidikan Dana Pensiun Investasi P2P Lending Reksa Dana Saham Training Tujuan Finansial
FCOS: Available, Accessible, Affordable
Halo Planners!
Iya, kamu! Karena kamu sudah semangat untuk belajar finansial melalui Financial Clinic Online Series (FCOS) melalui aplikasi Zoom bersama QM Trainer. Di QM percaya bahwa literasi finansial seharusnya available, accessible, affordable.
Jadi Youtuber Sukses Kayak Ria Ricis, Atta Halilintar atau Kimi Hime, 3 Hal Prinsip Ini yang Harus Kamu Tahu
Ada yang nggak kenal dengan Atta Halilintar atau Ria Ricis? Pasti malah sudah subcscribe di Youtube mereka ya? Atau barangkali subscribe juga di channel milik Kimi Hime, Youtuber Indonesia yang sekarang lagi bermasalah dengan Kominfo, lantaran kontennya dianggap vulgar?...
Pemberian Uang Saku Anak
Halo planners!
Apakah kamu sudah disibukkan dengan masa di mana anak-anak kembali bersekolah? Setelah liburan sekolah anak yang panjang, saatnya kembali beraktivitas belajar di sekolah selama lebih kurang satu tahun lamanya. Saat anak kembali bersekolah, ada satu pengeluaran...
#QMTraining Articles Cash Flow Dana Pensiun Financial Plan Investasi Investasi Korporasi Practical Tips Services Training Tujuan Finansial
Persiapan Memasuki Periode Pensiun
Masa pensiun kerap menjadi suatu momok bagi pekerja karena khawatir tidak bisa lagi menghasilkan uang bulanan untuk menghidupi keluarga. Data dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan bahwa persentase pekerja yang memiliki program pensiun baru mencapai 13,5 juta orang...
Belajar dari Film Dua Garis Biru, Ini 3 Hal yang Harus Disiapkan Sebelum Menjadi Orang Tua
Kemarin, tim QM Financial berkesempatan untuk nonton bareng film Dua Garis Biru. Sejak awal sudah diwanti-wanti untuk membawa tisu yang banyak, dan ternyata benar. Tisu habis separuh.
Dara dan Bima menyuguhkan konflik yang rumit dan sangat relatable untuk zaman now,...
5 Jenis Laporan Keuangan Perusahaan Bagi Investor
Bagi kamu yang ingin berinvestasi saham secara langsung dan sudah membaca 5 Hal tentang Investasi Saham, saatnya kamu naik kelas untuk belajar membaca laporan keuangan dari perusahaan-perusahaan yang sahamnya diperjualbelikan di Bursa Efek Indonesia. Laporan keuangan adalah...
Song Hye Kyo Harus Segera Melakukan 5 Hal Ini Segera Setelah Bercerai Supaya Hidup Kembali Aman
Pasangan yang dijuluki #CoupleGoals oleh para pecinta drama Korea–Song Joong Ki dan Song Hye Kyo–resmi mengumumkan perpisahan mereka. Duh, siapa nih di sini yang ikutan patah hati?
Ternyata yang terlihat serasi di luar, belum tentu harmonis di dalam. Song Song...
Setelah Idulfitri, Ingat Selalu 3 Hal Keuangan Pribadi Agar Kantong Tidak Ikut Fitrah
Idulfitri baru saja berlalu, dan maknanya kita kembali kepada fitrah, kembali suci. Ibaratnya, kondisi diri kita sekarang kembali seperti kertas kosong yang belum ditulisi, putih bersih. Mulai dari nol lagi. Semoga demikian juga kondisi teman-teman semua. Tapi, kondisi...
3 Strategi Sehat Finansial
Selama ini, citra yang terbentuk jika bekerja di bank adalah berpendapatan besar. Anggapan tersebut menimbulkan asumsi bahwa dengan besarnya pendapatan maka pengelolaan keuangan pribadi akan menjadi lebih mudah sehingga sehat finansial terwujud. Tetapi pada kenyataannya,...