Memulai Bisnis Sampingan: Peluang dan Tantangan untuk Bapak Muda
Bapak muda punya banyak tantangan. Salah satunya dalam hal finansial. Punya keluarga baru yang masih dalam proses, kadang bikin keuangan jadi kurang stabil. Nah, solusinya sih ada beberapa. Salah satu yang bisa dipertimbangkan adalah punya bisnis sampingan.
Memulai bisnis...
Contoh Kebijakan Bisnis yang Perlu Dibuat Pemilik agar Bisnisnya Berkelanjutan
Buat kamu para pelaku bisnis kecil dan rumahan, kamu pastinya pengin dong bisnis kamu bisa berkelanjutan, bisa running dalam jangka waktu yang panjang. Apalagi kalau bisa berkembang, bisa rekrut banyak karyawan, dan melayani lebih banyak lagi pelanggan. Nah, untuk itu, kamu...
Apa Itu Kredit Investasi? Pengertian dan Dasar-Dasar yang Harus Diketahui
Sudah pada tahu apa itu kredit kan? Nah, kalau kredit investasi, sudah pada pernah dengar belum? Buat kamu yang sekarang sedang merintis bisnis, ada bagusnya nih untuk mengetahui tentang salah satu jenis kredit untuk usaha ini.
Ada beberapa jenis kredit usaha, termasuk...
Belajar Keuangan Bisnis Berawal dari 5 Langkah Ini
Menguasai dunia bisnis bukan hanya soal memiliki ide brilian atau strategi pemasaran yang jitu. Namun, juga memahami bagaimana angka-angka bermain di belakang layar. Belajar keuangan bisnis menjadi elemen penting dalam suksesnya sebuah bisnis, baik itu bisnis kecil maupun...
Bulan Puasa, Bulan Peluang untuk Meningkatkan Penghasilan dari Bisnis
Wah, bulan puasa sebentar lagi tiba! Kayak udah kangen nggak sih? Di bulan puasa ini tuh, ada kesempatan bagi kita untuk bisa lebih meningkatkan kualitas ibadah kita.
Eh tapi, selain sebagai waktu untuk meningkatkan spiritualitas, bulan puasa juga memberikan kesempatan...
Bisnis Jastip Beyond Borders: Potensi, Etika, dan Legalitas
Bisnis jastip, alias jasa titip, menjadi semakin populer di Indonesia belakangan ini. Terutama karena memudahkan kita mendapatkan berbagai barang kebutuhan yang sulit dijangkau. Misalnya saja barang-barang produksi luar negeri, dengan harga yang lebih murah.
Belakangan,...
Jadi Pebisnis Berawal Dari Nge-blog!
Kamu pernah merasa kagum dengan blogger yang di media sosialnya penuh dengan foto saat liburan? Dulu, menjadikan blog sebagai pekerjaan mungkin sama sekali belum terpikirkan tapi sekarang, blogger pun bisa menjadi pebisnis! Sama seperti halnya dengan Aliya Muafa, seorang...
Revenue Model In Business
Setelah kamu belajar tentang 4 POIN penting di dalam bisnis, seberapa jauh kamu tahu pasti kondisi kesehatan keuangan usahamu? Untuk mengetahui sehat atau tidaknya kondisi keuangan bisnis, kamu perlu melihat laporan keuangan. Pertanyaannya, “Apakah bisnismu sudah memiliki...
4 POIN Rencana Bisnis
Apakah kamu termasuk orang yang bermimpi menjadi serang pengusaha besar dan sukses? Apakah kamu sudah benar-benar hidup menjalani mimpimu tersebut? Merintis dan mengelola usaha sendiri tidak semudah yang dibayangkan, apalagi kalau kamu sama sekali belum tahu dari mana harus...
Asyiknya Hobi Jadi Bisnis
Kita tentu tahu bahwa hobi atau kesukaan adalah salah satu cara untuk menghilangkan stres dan jenuh dalam pekerjaan. Dengan menyalurkan hobi, mungkin bisa sedikit mengurangi kejenuhan kamu yang kemudian bisa kembali semangat dalam menjalankan aktifitas pekerjaan.
Pernahkah...