Merencanakan Memiliki Rumah Idaman
pic from gettyimages
Pada tahun 2009 saya menikah dengan gadis idaman saya, tetapi setelah menikah kami dipusingkan dengan tempat tinggal. Pilihan pada saat itu adalah apakah saya akan membeli rumah dengan cara Kredit Pemilikan Rumah (KPR) atau mengontrak saja. Bila mengambil...
Tabungan Berencana, Untung atau Buntung?
Anda pernah mendengar yang namanya tabungan berencana?
Kira – kira wujudnya seperti apa ya?
Apakah ada untungnya punya tabungan berencana?
Mari kita kupas satu persatu.
Tabungan rencana adalah tabungan yang dirancang untuk dapat mencapai tujuan yang telah dibuat sebelumnya....
Mempersiapkan Dana Menikah
pic from gettyimages
Bagi yang memiliki penghasilan besar atau orangtua yang bersedia menanggung biaya pernikahan tentu saja Anda tergolong sangat beruntung. Sedangkan bagi yang memiliki penghasilan biasa saja bahkan cenderung minim maka akan membuat Anda berpikir bagaimana...
It is better NOW than Never
pic from getty images
Usia sudah kepala tiga, lajang, punya pekerjaan yang mapan, gaji lumayan dan memutuskan untuk tetap hidup sendiri. Kondisi ini pernah saya alami beberapa tahun lalu sebelum akhirnya menikah. Ternyata masih ada beberapa teman saya yang tetap memutuskan...