Seperti Ini Asuransi yang Harus Dimiliki Oleh Seorang Karyawan
Pertanyaan:
“Nama saya Yosep. Bekerja di sebuah NGO dan sudah berkeluarga. Saya bingung karena saat ini saya punya beberapa asuransi tapi sepertinya tidak memberikan hasil investasi yang menarik. Saya mau menanyakan, apa saja asuransi yang harus dimiliki oleh seorang...
Gue mau jadi investor ‘Reksadana Ketengan’
Alo StenJi dan Wina.
Makasih buat info investasi via reksadananya, mata gue jd terbuka nih.
1. Mengenai reksadana, saat ini memang menjadi prospek yg bagus karena bebas pajak. Tp mungkinkah satu saat reksadana akan dikenai pajak oleh pemerintah? (more…)
Help Me Work on Money with My Husband
Ada beberapa email yang masuk ke [email protected]. Ceritanya ternyata mirip-mirip. Rangkuman dari beberapa cerita-cerita itu adalah sebagai berikut.
Dear Wina,
Nama gue Ines (bukan nama sebenarnya). Gue sudah menikah selama 1 tahun dengan Arya (juga bukan nama...
Asuransi yang Mana Nih?
Dear Wina,
Nama saya David. Saya punya pertanyaan penting banget nih. Ceki ceki dong. Saya ditawari asuransi, tapi bingung mau milih yang mana. Wina kan pernah bilang, rekomendasinya asuransi term life. Tolong dong jelaskan saya perlu asuransi seperti apa.
(more…)
Bagaimana Cara Membandingkan Produk Asuransi?
Dear Wina,
Gue gak pernah bosan dengerin Financial Clinic di Hard Rock FM. Seru banget dan gue sempet sebel sama lo
(more…)
Gimana sih Prosesnya Membuat Plan
Dear Wina,
Can you please tell me how this planning thing works?
Jadi kalian memberikan rekomendasi investasi kan?
(more…)
Investasi di Bawah Rp 3 Juta
Dear Wina,
Saya sering mendengar Wina bicara tentang investasi di reksadana.
(more…)
Pemula Ingin Memulai Investasi Reksadana
Gini.. neh win, woooopss… maap gak sopan manggil2 lo win, mohon dimaafkan.
Nama : Beby
Umur : 20
(more…)
Ingin Memulai Bisnis Sendiri
Pagi Mbak Wina, saya Putri pendengar Hard Rock FM
Saya umur 22 tahun, akhir-akhir ini jenuh dengan pekerjaan saya.
(more…)
Terjebak Utang Kartu Kredit
Dear Wina,
Pada saat ini saya lg terjebak dengan tagihan kartu kredit yg membengkak.
Emang pada awalnya setiap ada penawaran untuk membuat kartu kredit selalu saya apply. Dan karena tangan saya emang ngegesek terus, ya terjadilah sekarang pembengkakan tagihan.
(more…)